Skip to main content

Auditorium Analytics

Pada halaman Auditorium Analytics, Anda dapat melihat jumlah attendee yang melakukan login ke dalam auditorium

Intro

Melihat Data Auditorium Visit pada Date Range Tertentu

  1. Klik icon Auditorium Analytics pada navigasi bar
    Login count Step 1

  2. Klik menu Date di kanan atas untuk memilih range tanggal.

    Intro

  3. Terdapat beberapa pilihan range tanggal yang dapat Anda pilih:

    • Untuk pilihan Today maka akan menampilkan Auditorium Visit untuk hari ini.
    • Untuk pilihan Yesterday maka akan menampilkan Auditorium Visit untuk kemarin.
    • Untuk pilihan Last 3 Days maka akan menampilkan Auditorium Visit selama 3 hari sebelumnya.
    • Untuk pilihan Last 7 Days maka akan menampilkan Auditorium Visit selama 7 hari sebelumnya.
    • Untuk pilihan Last 30 Days maka akan menampilkan Auditorium Visit selama 30 hari sebelumnya.
    • Untuk pilihan Custom Range maka akan menampilkan Auditorium Visit sesuai dengan range tanggal yang Anda tentukan. Akan tersedia 2 kolom bulan dimana Anda dapat memilih range tanggal di antara kedua bulan tersebut. Setelah memilih range tanggal, klik Apply untuk menampilkan data sesuai tanggal yang dipilih

    Intro

  4. Setelah itu, tunggu file sampai selesai diunduh.
    Intro

Mengunduh Semua Data Auditorium Analytics

  1. Klik icon Auditorium Analytics pada navigasi bar
    Login count Step 1

  2. Untuk mengunduh seluruh data Auditorium Analytics, Anda dapat melakukan klik pada tombol Unduh Semua Data di pojok kanan atas.

    Intro

  3. Setelah itu, tunggu file sampai selesai diunduh.

    Intro

Mengunduh Tabel Data Auditorium Analytics

  1. Klik icon Auditorium Analytics pada navigasi bar

    Login count Step 1

  2. Klik dropdown di pojok kiri atas untuk berganti ke view tabel.
    Intro

  3. Berikut adalah tampilan jika Anda berganti ke view tabel.
    Intro

Melihat Grafik Data Auditorium Analytics

  1. Klik icon Auditorium Analytics pada navigasi bar

    Login count Step 1

  2. Klik dropdown di pojok kiri atas untuk berganti ke view grafik.
    Intro

  3. Berikut adalah tampilan jika Anda berganti ke view grafik.
    Intro